Spesifikasi Lengkap Smartfren Andro Max Hisense E860 :
- Jaringan:CDMA 2000 1x EV-DO Rev.A 800 MHz
- Prosesor: Qualcomm MSM7625A 800 MHz, GPU Adreno 200
- Layar: 3.5 inci, TFT Capacitive HVGA (480×320 piksel), Multi-touch
- OS: Android 4.0 Ice Cream Sandwich
- Memori internal: 512MB RAM, Storage 1GB Nand Flash
- Memori eksternal: microSD up to 32GB
- Kamera: 3 megapiksel, video recorder
- Transfer data: CDMA 2000 1x EV-DO Rev.A 3.1 Mbps
- Baterai: Lithium ion 1200 mAh
- Messaging: SMS, MMS, Email
- Konektivitas: WiFi 802.11 b/g, Bluetooth 2.1, kabel data, audio jack 3.5mm
- Browser: HTML
- Fitur lain: Polifonik (MP3), RUIM, WiFi Hotspot, GPS, Google Maps, Google Play (Android Market), Gmail, Google Search, Gtalk
- Dimensi: 112.4x60x10.8mm; Berat: 125gr
Ganti CWM
1. Download E860 CWM 6.0(5.1 mb)
https://www.dropbox.com/s/2mdyj9crd37a5re/E860-CWM-6.0.2.3.zip
2. Letakkan di SDcard taruh di root folder (jangan dalam folder)
3. Matikan HP
4. Masuk ke recovery mode (tekan Power + Volume down)
5. Ketika masuk ke recovery mode (gambar robot ijo telentang dengan tanda segitiga merah)
- tekan tombol rumah (no 2 dari kiri) untuk memunculkan menu recovery mode
- Tombol Volume Up dan Volume Down untuk pindah menu (keatas-kebawah)
- Tombol paling kiri untuk OK
6. pilih file E860-CWM-6.0.2.3.zip kemudian OK (tombol paling bawah kiri)
7. Reboot system now kemudian OK (tombol paling kiri)
Sekarang recovery mode udah berganti dengan CWM v6.0.2.3
Root
Syarat : Recovery mode udah diganti dengan CWM (ikuti tutorial Ganti CWM diatas)
1. Download CWM super su (500.kb)
https://www.dropbox.com/s/tmm8wvuccz80cvp/CWM-SuperSU-v0.89.zip
2. Letakkan di SDcard taruh di root folder (jangan dalam folder)
3. Masuk ke Recovery mode (cwm based recovery v6.0.2.3)
- Volume Up & Volume Down untuk navigasi naik - turun
- Tombol Power untuk OK / ENTER
4. Masuk Menu install zip from sdcard
- install cwm-supersu-v0.89.zip
5. Reboot
6. Install Titanium Backup -> backup semua aplikasi sosial media (bbm, line, whatsapp dll)
Ganti Custom Rom
Syarat :
- System Recovery udah pake CWM (ikuti tutorial Ganti CWM diatas)
- Udah di ROOT (ikuti tutorial ROOT diatas)
Download Custom ROM buat Andromax E860 (pilih salah satu dibawah ini)
ICSIML74K Rev.2
Custom ROM AndromaXperia™ --> Password : andromax
Stock ROM Andromax E860
1. Masuk ke recovery mode (tekan Power + Volume down)
- Volume Up & Volume Down untuk navigasi naik - turun
- Tombol Power untuk ENTER
2. Wipe full(cache, cache partition, dalvik)
3. Masuk Menu install zip from sdcard
- Install Custom ROM
4. Reboot
jika ada yg force close reboot lagi(force close karena lib dan tweak belum terbaca dgn sempurna)
5. Install Titanium Backup -> Restore app+data semua aplikasi sosial media (bbm, line, whatsapp dll)
DONE
3 comments:
Gan ane niebie nh.....maksudnye taruh di folder root itu apa y....kan setiap ane download file tersimpannye slalu di folder download, thx
kalau gak salah jangan didalam folder
Jadi bisa gsm ga ?
Posting Komentar